spot_img
ScoopPolres Manokwari Minta Polantas Tertibkan Lalin Saat Ibadah Minggu Berlangsung

Polres Manokwari Minta Polantas Tertibkan Lalin Saat Ibadah Minggu Berlangsung

Polres Manokwari tetapkan personil pada sejumlah Gereja di Manokwari untuk mengamankan pelaksanaan ibadah minggu berlangsung dengan aman, tertib dan lancar.

Must read

Manokwari, Mambruks.com- Polres Manokwari mulai menetapkan personil Satlantas pada sejumlah Gereja di Manokwari untuk mengamankan pelaksanaan ibadah minggu berlangsung dengan aman, tertib dan lancar.

Beberapa gereja tersebut antara lain, GKI Jemaat Ebenheizer fanindi, Maranatha kota, Pengharapan rendani, Efrata Wosi dan Gereja St.agustinus.

“Pada setiap gereja kami menempatkan dua personil lalu lintas yang melakukan penjagaan serta pengaturan lalu lintas selama proses ibadah berlangsung,” kata IPTU Subhan dalam keterangan persnya yang dikutip dari koreri, Minggu (6/11/2022).

Baca juga: DPR Dukung Tilang Manual Dihapus, Jadi Budaya Korupsi Polisi

Kegiatan pengaturan lalu lintas adalah bagian dari kegiatan rutin yang saat ini diprogramkan dalam pelayanan Quic Wins yaitu pelayanan pada tempat ibadah dengan tujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang akan melaksanakan ibadah.

“Pada kegiatan penjagaan ini kami juga menyisipkan kegiatan himbauan tertib lalu lintas berupa pembagian brosur tertib lalu lintas kepada masyarakat dengan harapan kita sama-sama bisa menciptakan manokwari yang tertib lalu lintas.

Anda dapat membaca berbagai berita-berita teraktual kami di platform Google News.

spot_img

More articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

spot_img

Recent

Popular